Menggambar Lingkaran, CIRCLE two-point (2P), three-point (3P)

Lingkaran adalah obyek umum yang sering kita jumpai di gambar.
CIRCLE command menyediakan enam cara untuk menggambar lingkaran.
Untuk menggambar lingkaran,
pilih Home tab> Draw panel > Circle.
Kita dapat klik tombol Lingkaran dan ikuti pilihan pada baris perintah.
atau mengakses pilihan dengan mengklik button’s down arrow.
Kita dapat mengakses opsi langsung dengan mengklik panah bawah sebelah tombol Lingkaran pada ribbon.
Kita juga dapat membuat garis singgung lingkaran ke objek lain dengan menggunakan metode dua titik (2P) atau tiga titik (3P).

Contoh :

Command: ketik c atau lewat Home tab > Draw panel >Circle
CIRCLE Specify center point for circle or [3P/2P/Ttr (tan tan radius)]: ketik 3p
Specify first point on circle: sentuhkan ke obyek dan klik
Specify second point on circle: sentuhkan ke obyek dan klik
Specify third point on circle: sentuhkan ke obyek dan klik
enter























  • selengkapnya.......